Belajar Bersama Pembuatan Server Berbekal Linuxnya Digital Ocean

Anjrah Web – Beberapa hari yang lalu saya sudah mengupas bagaimana cara membeli layanan server di Digital Ocean. Alhamdulillah, pada beberapa kesempatan selanjutnya, temen temen yang tergabung dalam komunitas facebook publisher klaten menggelar pelatihan bagaimana menginstall server sampai bikin blog berbasis wordpress menggunakan layanan VPS Cloud Hosting Digital Ocean itu.

Pada hari pertama tanggal 11 November 2013, Pematerinya mas Wono mengajari langkah langkah bagaimana menginstall Nginx, MySql, sampai wordpress di VPS kita. Sarana yang digunakan menggunakan software Putty, lalu langkah demi langkah dipandu sampai teman teman berhasil menginstallnya.Continue reading

Bagaimana Cara Membeli VPS Cloud Hosting dan Kuponnya di Digital Ocean

ANJRAH WEB – Pagi, minggu ini saya mau bagikan sedikit tips Bagaimana Cara Membeli VPS Cloud Hosting dan Kuponnya di Digital Ocean. Kita tahu Digital Ocean merupakan penyedia SSD Cloud Server yang sekalipun masih terbilang baru, tetapi secara kualitas dia luarbiasa serta sudah banyak temen temen blogger maupun developer yang sudah merasakan JOSSSSHnya.

Informasi Kupon VPS CLoud Hosting Digital Ocean
Tips Membeli VPS Hosting di Digital Ocean

Sebelum jauh ke persoalan pembelian, barangkali ada yang bertanya, apa sih alasannya kog kita perlu membangun server / hosting sendiri menggunakan VPS cloud hosting? Yaps tepat, saya dulu juga berpikir demikian, namun setelah kepentok beberapa keterbatasan dari para jasa penyedia hosting, baru terasa, inilah waktunya saya pakai VPS Cloud Hosting sendiri.Continue reading